Jumat, 13 Juni 2025

IMPT Manokwari: Menolak DOB Di Seluruh Tanah Papua

 


Manokwari, KNPBnews . Pada Kamis 12 Juni 2025 , Ikatan Mahasiswa Pegunungan Tengah (IMPT) Manokwari Papua Barat Melakukan aksi mimbar bebas Penolakan terhadap kebijakan pemerintah Indonesia terkait Daerah Otonom Baru (DOB).


Dalam aksi tersebut mahasiswa menyampaikan bahwa pemekaran DOB hanya akan membawa lebih banyak aparat, lebih banyak kantor pemerintahan, dan lebih banyak proyek pembangunan semua yang ujung-ujungnya adalah perampasan ruang hidup rakyat. Bukan kesejahteraan yang datang, tapi penjajahan yang dipermanenkan.

Sehingga mahasiswa mewakili masyarakat Papua menyatakan sikap tegas menolak tegas  kehadiran Daerah Otonomi Baru yang hendak dilakukan melalui penambahan beberapa pemekaran wilayah Provinsi dan Kabupaten/kota di atas tanah Papua . 



Admin: KNPB News 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Gelar Aksi Sumbangan Kasih Revolusi Menuju Pelantikan , KNPB Sentani Serukan : Persatuan Rakyat

Sentani - KNPBnews, KNPB Sentani gelar aksi sumbangan kasih dengan tema  "Makan Sumbang" oleh Panitia Pelantikan Badan Pengurus Wi...